Working Hours :

Mon - Fri: 8:00 - 17:00

Email :

training@spinsinergi.com

Hubungi Kami :

0813-2145-5501

Workload Analysis

Training Workload Analysis atau Beban kerja merupakan sejumlah output yang harus dihasilkan dalam periode waktu tertentu yang pada umumnya diukur berdasarkan besaran-besaran kuantitatif. Analisis beban kerja merupakan kajian terhadap seberapa besar volume pekerjaan yang dibebankan pada suatu unit organisasi atau individu. Analisis beban kerja dimaksudkan untuk menghasilkan rekomendasi bagi terwujudnya organisasi yang tepat, sesuai dengan beban tugas organisasi.

Tujuan Training

  • Peserta dapat memahami pentingnya analisa beban kerja.
  • Peserta dapat memahami dan mampu memanfaatkan metoda analisa beban kerja.
  • Dan peserta dapat memahami dan mampu Menghitung kebutuhan SDM dengan metoda Full Time Equivalent.

Materi Training

  1. Manajemen SDM Strategik.
  2. Tata Kelola SDM.
  3. Pengertian dan manfaat analisa beban kerja.
  4. Konsep dasar analisa beban kerja.
  5. Metoda analisa beban kerja.
  6. Menghitung kebutuhan SDM dengan metoda Full Time Equivalent (FTE).

Fasilitas Training

Berpengalaman lebih dari 17 tahun sebagai Praktisi, Trainer dan Konsultan dalam bidang asesmen psikologi, pengembangan SDM dan Sistem Manajemen Mutu Perusahaan.

Fasilitas Training

  • Hardcopy materi training
  • Softcopy materi training
  • Makan siang
  • 2 Kali rehat kopi 7 snack
  • Sertifikat
  • Souvenir (T-shirt, Tas & FlashDisk)

Informasi Training

Emial.

training@spinsinergi.com

Telpon.

021 – 721 0655

Seluler.

081 321 4555 01

Cek Disini Untuk Jadwal Training Lebih LengkapJadwal Training